Subhanallah

Subhanallah

Sabtu, 14 Mei 2011

Seputar Pengukuran Curah Hujan (observatorium)

data yang didapat dari alat pengukur curah hujan dinyatakan dalam tinggi (mm). tinggi curah hujan diasumsikan sama disekitar tempat penakaran, luasan yang tercakup oleh sebuah penakar hujan tergantung himogenitas daerah maupun kondisi cuaca lainnya.

ketepatan asumsi tergantung pada:
1. kecepatan angin
2. keterbukaan lapangan luas alat penampung
3. tinggi alat dari permukaan tanah

gelas ukur pengamatan curah hujan merupakan gelas ukur khusus dengan luasan penampungan dari tipe penakar observatorium 100 cm kuadrat. (bisa dipakai gelas ukur bersekala cc atau ml dengan perhitungan setiap 10 cc = 1 mm tinggi curah hujan)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

diharapkan masukannya, agar lebih baik lagi ^_^,,